Gugusan Pulau Seribu masuk wilayah Jakarta Utara. Menurut catatan, Kepulauan Seribu memiliki sekitar 342 pulau, termasuk pulau-pulau terumbu karang dan pulau-pulau pasir.Udaranya bersih, lautnya membiru penuh dengan taman bunga karang.
Untuk memancaing pun memang tepat dan mengesankan begitu pula untuk olahraga air.Disamping rekreasi dan wisata bahari, kepulauan ini adalah Taman Nasional Laut tempat penelitian oseanologi, arkeologi serta untuk mempelajari tumbuhan laut dan satwa laut yang langka.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar